Al-Fatah Karatedo Siap Perkuat Citra Karate Religius

Sesudah resmi dikukuhkan menjadi cabang khusus di Perguruan Indonesia Karatedo (INKADO), Al-Fatah Karatedo (AFKADO) menyatakan siap memperkuat citra karate yang religius dan mengedepankan sikap persaudaraan di kalangan muslim (Ukhuwah Islamiyah), khususnya karateka yang tergabung di Jaringan Pondok Pesantren Al-Fatah seluruh Indonesia.

Awal Mula Agama Bani Israil adalah Islam

Oleh Imaam Yakhsyallah Mansur Artikel Imaam Yakhsyallah Mansur kali ini adalah tentang awal mula agama Bani Israil. Berdasarkan Al-Qur’an sebagai referensi utama dan beberapa penelitian […]